Gampangnya Membuat Bakwan Jagung Singkong Praktis Enak

Aneka resep terbaru, enak dan Lezat.

Resep Bakwan Jagung Singkong mudah, mantul, praktis.

Bakwan Jagung Singkong Siang Bunda, sekarang bunda dapat membuat resep Bakwan Jagung Singkong dengan 10 bahan dan 4 tahapan. Di bawah ini bun cara menyiapkannya, tolong simak baik-baik.

ads/responsive.txt

Bahan bahan Bakwan Jagung Singkong

  1. Menyiapkan 3 Buah : Jagung Manis.
  2. Siapkan 1 Batang : Umbi Singkong u/Sedang.
  3. Dibutuhkan 1/4 : Kelapa Muda.
  4. Menyiapkan : Bumbu-Bumbu.
  5. Persiapkan 4 Siung : Bawang Merah.
  6. Menyiapkan 3 Siung : Bawang Putih.
  7. Siapkan 1 SDT : Lada Halus.
  8. Persiapkan 1 SDT : Garam.
  9. Dibutuhkan 1/2 SDT : Gula Putih.
  10. Siapkan Secukupnya : Penyedap Rasa.

ads/link.txt

Proses memasak Bakwan Jagung Singkong


ads/responsive.txt
  1. Siapkan Bahan dan Bumbu, Bawang merah dan Bawang putih di iris tebal dan digoreng terlebih dahulu, Ulek bersama bumbu lainnya..
  2. Blender Jagung, parut Kelapa dan Singkong, campur dg Bumbu hingga merata, Jangan lupa sebelum digoreng di rasa/cicipi terlebih dahulu (bila malam hari bikin nya), bila puasa ya pakai perasaan aja...
  3. Goreng dalam minyak panas dg api sedang cenderung kecil, tata dipinggir wajan sambil di siram-siram minyak, setelah rekat baru dimasukkan minyak panas, goreng hingga kekuningan...
  4. Bakwan jagung Singkong siap disajikan untuk ta'jil maupun tambahan Lauk. Selamat mencoba 👌.


ads/link.txt