Memasak Mie ayam ala ida mudah, yummy, praktis.
Malam Bunda, saat ini bunda dapat menyiapkan resep Mie ayam ala ida dengan 26 bahan dan 6 tahapan. Di bawah ini bun cara menyiapkannya, tolong amati baik-baik.
Bahan bahan Mie ayam ala ida
- Menyiapkan : Dada ayam 1 ekor (filet).
- Persiapkan 1/2 kg : Ceker ayam.
- Menyiapkan : Bawang Putih 5 siung (untuk minyak).
- Menyiapkan : Serai 1 batang (geprek).
- Siapkan : Laos 2 ruas (geprek).
- Dibutuhkan : Daun jeruk.
- Menyiapkan : Daun bawang.
- Dibutuhkan : Daun salam.
- Dibutuhkan 2 buah : Bawang bombai.
- Dibutuhkan : Sawi hijau.
- Dibutuhkan : Kecap manis.
- Siapkan : Lada bubuk.
- Menyiapkan secukupnya : Masako.
- Dibutuhkan secukupnya : Garam.
- Siapkan : Minyak.
- Persiapkan : Saos.
- Persiapkan 1/4 : cabe.
- Menyiapkan 1 sendok : Gula pasir.
- Dibutuhkan secukupnya : Gula jawa/merah.
- Menyiapkan : Bawang goreng.
- Persiapkan : Bumbu Halus :.
- Siapkan 2 ruas : Kunyit.
- Siapkan 2 ruas : Jahe.
- Dibutuhkan 4 biji : Kemiri.
- Dibutuhkan 10 siung : Bawang merah.
- Dibutuhkan 3 siung : Bawang putih.
Proses memasak Mie ayam ala ida
- Membuat minyak bumbu : cincang atau haluskan 5 Bawang putih kemudian di goreng dengan minyak secukupnya (tapi jangan sampai bawang putihnya gosong).
- Kuah kaldu : rebus ayam dada dan ceker sampai berminyak atau mengeluarkan Kaldu, (kemudian ambil dada dan ceker) kemudian saat kaldu mendidih beri masako,gula pasir,garam,lada bubuk,secukupnya lalu beri daun bawang secukupnya dan daun jeruk 2 lembar (difoto masih disisain tulang ayam).
- Ayam Bumbu : tuang minyak secukupnya tunggu panas kemudian masukan bumbu halus sampai wangi kemudian beri bawang bombai yg sudah diiris tunggu sampai layu dan bau wangi,kemudian masukan lengkuas geprek, serai geprek, daun salam,dan daun jeruk. kemudian masukan dada ayam yg sudah di potong dadu dan ceker ayam, aduk sampai merat.kasih air secukupnya. kemudian setelah mendidih beri garam, gulapasir, masako,lada bubuk, gula jawa (merah) secukupnya. Tunggu sampai air berkurang alias kemet2 njlegabet.
- Mie : beli mie basah di pasar 😂 kemudian masukan ke air mendidih sampai matang kemdian tiriskan, masukan sayur sawi jg sehingga bisa d sajikan bersama.
- Sambal : cabe yg d haluskan kemudian d goreng.
- Sajikan mie ayam dengan di beri minyak bumbu,kecap sedikit, mie,ayam, sawi, daun bawang, bawang goreng,sambel,saos sesuai selera.